Cara Cek Hp Samsung Asli atau KW, Jangan Sampai Tertipu

Cara Cek Hp Samsung

Ketika berencana membeli handphone apalagi dalam kondisi bekas, pastikan untuk tahu cara cek hp Samsung. Sebab pabrikan bermerek seperti Samsung ataupun iPhone memiliki banyak tiruan bahkan replika dengan berbagai KW.

Berbeda jika membeli acak pada sembarang toko bahkan dalam keadaan bekas. Tentu penting sekali untuk dicek ulang mengenai keasliannya. Lantas bagaimana cara untuk melakukannya? Cara atau metode terkenal dengan IMEI.

Tapi tidak hanya itu saja sebenarnya opsi untuk melakukannya, masih banyak metode yang bisa dipergunakan. Baca itu dengan seksama dan terapkan jika sudah siap melakukannya. Adapun beberapa caranya sebagai berikut.

8 Cara Cek Hp Samsung Asli atau KW

Sebelum masuk ke dalam pembahasan, pastikan untuk menerapkan metode-metode ini bila membeli dalam keadaan bekas. Jangan sekali-kali cek jika memang didapatkan dari produsen resmi apalagi dalam keadaan masih segel baru.

Jika ingin membeli pilihan tersebut, pastikan untuk mengetahui itu. Dengan maksud agar tidak sampai salah beli. Sebab penjual juga tidak bisa selalu dipercaya, kecuali memang membeli langsung pada distributor resmi.

Itu adalah kondisi yang tidak perlu diragukan, sebab sudah pasti asli 100%. Berbeda lagi jika akan membeli dari toko acak bahkan perorangan. Lebih baik cek meski penjual sudah menjamin resmi.

Tidak ada yang tahu jika Anda ditipu bukan? Jadi baca cara cek hp Samsung asli atau KW dengan seksama. Lalu terapkan saat sedang melakukan transaksi dengan meminjam perangkat untuk dicek.

Cek melalui kode dial up rahasia

Kalian pasti kerap melihat pada saat sedang mencari handphone di toko random, ada orang yang menjual hp lalu si penjual melakukan pengecekan dengan memanggil nomor. Padahal tidak ada SIM di dalam perangkat.

Tidak ada sulap dan sihir di sana, semua dilakukan guna menekan kode dial up *#1234#. Lalu apa fungsi dari melakukan itu? Sekedar info saja bahwa itu cara untuk mengecek status secara lebih mudah.

Jadi keaslian bisa dicek langsung dari sana, ibarat kata adalah validasi apakah yang ada di casing sama dengan di sistem. Cara cek hp Samsung ini terbilang cukup efektif Anda lakukan sendiri.

LCD Test

Selain dengan kode dial up di atas, ada kode rahasia lainnya. Tapi ini berfungsi untuk mengecek keterangan dari getaran, touchscreen, kamera, dan sebagainya. Lantas apa fungsi dari melakukan tindakan ini?

Jelas demi membuat Anda bisa tahu apakah asli tidaknya, asli jika semua data ditampilkan dengan lengkap. Palsu jika tidak ada data yang ditampilkan sama sekali pada layar dari perangkat terkait.

Lebih baik hindari jika tidak ada data, sebab sesuai dengan hasil dari cara cek hp Samsung kebanyakan. Pilihan palsu rata-rata tidak bisa menampilkan itu, sehingga lebih baik amannya dihindari.

Melalui fisik dari bodi perangkat

Sebenarnya jika tidak ingin melakukan proses dial up yang merepotkan. Anda bisa langsung mengecek melalui bodi saja, sebab material dari pada Samsung asli itu tidak perlu dipertanyakan lagi kualitasnya.

Biasanya bodi yang benar-benar orisinil akan lebih tebal. Bahkan tidak mudah tergores seperti perangkat murah lainnya. Kualitas desain juga pasti akan lebih detail pada bagian yang sebenarnya terlihat simpel desainnya.

Ketukan tangan yang lebih dalam akan memastikan bahwa perangkat asli. Jadi cara cek hp Samsung bisa juga dilakukan dengan fisik. Tapi ini lebih baik dijadikan pendukung untuk memutuskan keputusan final.

Cek IMEI

IMEI adalah bukti barang masuk tersebut asli dan divalidasi oleh pemerintah. Cara melakukan pengecekan hanya perlu dengan memanggil *#06#*. Lalu akan muncul nomor IMEI dan cocokkan dengan yang terdapat pada dus.

Ketika nomor sudah sama dengan yang dicantumkan, Anda bisa memastikan bahwa itu asli. Tetapi jika beda dengan apa yang tertera. Sudah pasti itu palsu atau bahkan mungkin rekondisi barang lama.

Jangan percaya dengan alasan apapun yang diberikan oleh penjual jika cara cek hp Samsung pada IMEI berbeda nomornya. Sebab itu sudah merupakan bentuk penipuan meski dengan berbagai alasan apapun olehnya.

Kualitas layar hp Samsung boleh diadu

Jika ingin lebih memastikan lagi, coba cek juga pada kualitas layarnya. Meski pada jenis paling murah atau level entry sekalipun. Selama itu hp pada merek asal Korea Selatan, pasti bagus untuk digunakan.

Bahkan pasti tajam serta jernih meski tidak selalu memakai amoled. Untuk IPSnya harus menunjukkan gerakan smooth dengan bezel yang tebal. Ini semua ciri fisik dari pada perangkat legendaris saingan Nokia dahulu.

Lebih jelasnya coba cari pada channel YouTube para reviewer, biasanya mereka akan selalu memberikan update mengenai layar keluaran terbaru dari perangkat. Jadi cara cek hp Samsung bisa lebih update padanya.

Samsung Kies 3

Masuk pada aplikasi bernama Samsung Kies tiga, tapi untuk cara ini harus menggunakan laptop. Jika tidak punya bisa dengan tablet lainnya tapi harus menggunakan otg sesuai dengan kabel data perangkat.

Tapi jika memiliki laptop, unduh saja lalu dapatkan informasi lengkap mengenai itu. Semua data mengenai hp terkait akan ditampilkan. Jadi tidak ada yang program yang bisa dipasang untuk menipu pembeli.

Untuk lebih amannya coba minta tolong kepada konter terdekat, ajak COD penjual ke konter tersebut. Lalu minta tolong kepada conter untuk mengecek, bila asli langsung beli saja dan sebaliknya palsu.

Cara cek hp Samsung Melalui Kamera

Kamera merupakan hal yang paling diandalkan oleh pabrikan asal Korea Selatan. Jadi jika sudah paham akan itu, coba untuk melakukan potret beberapa objek. Sesuaikan juga dengan spesifikasi yang diberikan produsen.

Jika resolusi serta fps video lengkap akan menunjukkan bahwa semua asli. Cara cek hp Samsung ini tentu butuh kebiasaan dalam menilai foto dan video. Jadi jika ingin melakukannya bawa teman.

Teman yang sudah terbiasa dengan pabrikan tersebut pasti akan tahu hal itu. Jadi ada baiknya untuk menyesuaikan semuanya dengan membawa teman. Ibarat kata sudah paham dengan feel yang diberikan perangkat.

CPU Z

Satu lagi jika tidak ingin repot memakai semua langkah di atas, CPU Z adalah solusinya. Dengan CPU Z akan memberikan semua data secara valid. Tidak perlu melakukan dial up dalam prosesnya.

Sebenarnya cara kerja darinya itu sama pakai dial up rahasia, tapi disematkan dalam bentuk aplikasi. Sehingga penggunaan bisa dilakukan dengan lebih simpel. Tinggal buka lalu jalankan scanning untuk hasil lengkapnya.

Biasanya jika tidak ada kesesuaian dengan data yang muncul, kemungkinan besar itu merupakan perangkat KW. Jadi lebih baik hindari saja jika data salah sebab jarang salah aplikasi CPU Z ini.

Mudah bukan untuk mendeteksi mana pilihan orisinil dan palsu? Sebenarnya semua orang bisa selama tahu caranya. Memang benar pengetahuan akan membawa banyak orang jadi lebih mudah melalui banyak hal kehidupan.

Sehingga saat memang memiliki waktu untuk memperdalam ilmu apapun itu. Dalami saja karena itu pasti akan membantu meski tidak segera. Salah satunya adalah ilmu cara cek hp Samsung asli atau KW.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *